Friday, April 3, 2020

Harga Emas Pegadaian Hari Ini, Jumat 3 April 2020 | PT Rifan Financindo

 Karyawan menunjukan emas di kantor Pegadian di Jakarta, Senin (17/2/2020). Bisnis - Abdullah Azzam
PT Rifan Financindo  -  Harga emas batangan di Pegadaian hari ini, Jumat (3/4/2020), cenderung diperdagangkan dengan harga yang lebih rendah dibandingkan dengan harga pada hari sebelumnya.
Harga emas cetakan UBS untuk ukuran 1 gram dibanderol Rp933.000 per gram, turun tipis Rp1.000 dari harga sebelumnya di angka Rp934.000 per gram.
Selain itu, untuk ukuran 2 gram, emas cetakan UBS turun ke level Rp1,843 juta. Lebih lanjut, harga emas ukuran 5 gram untuk cetakan UBS dibanderol Rp4,565 juta.
Namun, harga emas cetakan UBS ukuran 0,5 gram naik Rp3.000 ke posisi Rp497.000, daripada harga di hari sebelumnya sebesar Rp494.000.
Emas cetakan UBS untuk ukuran 10 gram juga naik ke posisi Rp9,112 juta. Adapun, hingga saat ini Pegadaian belum melakukan pembaharuan untuk harga emas cetakan Antam.
Berikut daftar harga emas batangan cetakan UBS di PT Pegadaian (Persero), Jumat (3/4/2020) :
Harga Jual Emas Antam dan UBS di Pegadaian, 3 April 2020
SatuanHarga AntamHarga UBS
0.5-Rp 497.000
1.0-Rp 933.000
2.0-Rp 1.843.000
3.0-Rp 0
5.0-Rp 4.565.000
10.0-Rp 9.112.000
25.0-Rp 22.750.000
50.0-Rp 45.480.000
100.0-Rp 90.461.000
250.0-Rp 223.146.000
500.0-Rp 445.761.000
1000.0-Rp 890.205.000


Sumber: market.bisnis
PT Rifan Financindo

No comments:

Post a Comment